Program 
Ekskul Coding untuk Siswa SD, SMP & SMA

Alhazen membuka program kerjasama untuk sekolah SD, SMP, SMA/K berupa Kurikulum Teknologi dan Ekskul Coding. Kami hadir untuk membentuk generasi muda yang siap menghadapi tantangan teknologi.

Program kerjasama berupa:

Kurikulum Teknologi

Kurikulum teknologi yang dirancang khusus untuk membangun pondasi siswa yang kuat dalam pemrograman dan siap menghadapi era teknologi.

Ekskul Coding

Kegiatan Ekstrakurikuler coding untuk siswa. Mulai dari pengenalan pemrograman hingga pembuatan game, animasi dan aplikasi.
HUBUNGI KAMI
Badge Sertifikasi STEM.org
Program Kerjasama Ekstrakurikuler Alhazen Academy
Badge Sertifikasi STEM.org

Benefit Kerjasama untuk Sekolah

Maskot Alhazen Academy Medali
Mencetak murid yang memiliki karya yang dapat di publish di playstore Dapat mengikuti kompetisi rutin yang diadakan Alhazen Academy ataupun eksternal yang bertarap Nasional dan Internasional.
Mencetak murid yang memiliki karya yang dapat di publish di playstore Dapat mengikuti kompetisi rutin yang diadakan Alhazen Academy ataupun eksternal yang bertarap Nasional dan Internasional.
Membantu akreditas sekolah lebih baik karena dapat mengharumkan nama baik sekolah dengan mencetak siswa/i yang memiliki skill teknologi.

Fondasi Kurikulum

Logo scratch

Alhazen goes to School

Kerjasama Alhazen dan Sekolah Al-Azhar
Logo Alhazen Academy

Alhazen goes to School adalah program yang bekerjasama dengan beberapa sekolah maupun pesantren dalam bentuk ekstrakulikuler maupun tambahan kurikulum koding di sekolah/pesantren.

Bertujuan menjadikan generasi generasi muslim yang faqih terhadap agama dan mahir dalam teknologi yang bisa bermanfaat bagi ummat dan kaum muslimin

Bertujuan untuk melihat peluang dan kesiapan kemajuan pendidikan dan perkembangan teknologi masa kini dan masa yang akan datang sehingga dapat meluluskan SDM Muslim yang berkualitas dan dapat bersaing di era teknologi 4.0.

2000+

ALUMNI MURID

25+

MITRA SEKOLAH

50+

TUTOR BERPENGALAMAN

4.9

REVIEW POSITIF

Partner Alhazen Academy

Mitra Alhazen di seluruh Indonesia
Al Wafi Islamic Boarding School
Ibnu Taimiyah Islamic Boarding School
Pondok Pesantren Al Ukhuwah
Sekolah Bina Insan Mandiri
Madrasah Aliyah dan Salafiyah Ulya
SMA Putri IT Al Hanif
Metropolitan Islamic School
Pendidikan Integral Hidayatullah
Dan masih banyak lagi...

Program Kerjasama

Kelas 1 - 6 SD

Pembelajaran Coding untuk SD, SMP, SMA/K

Program ini dirancang untuk siswa yang tertarik belajar coding. Disini siswa akan diasah logika dan kreativitasnya dengan cara membuat game, animasi, aplikasi hingga pengembangan website.

Alhazen Academy akan menyediakan guru berpengalaman yang siap mengajar sesuai dengan perjanjian. 

Program kerjasama yang kami tawarkan adalah sebagai berikut:
Ekstrakurikuler Coding
Kurikulum Teknologi
Afiliasi Sekolah

SD Kelas 1 - 6 

Aplikasi Scratch
Platform: Scratch
Membuat game dan animasi menggunakan pemrograman blok kode

SD Kelas 1 - 6

Platform Thunkable
Platform: Thunkable
Membuat aplikasi mobile yang bisa di upload ke Google Play Store

SMP & SMA/K

Cuplikan kelas online front end developer
Platform: Visual Studio Code
Belajar membuat website menggunakan HTML, CSS, dan Javascript

SMP & SMA/K

Cuplikan kelas online Django
Platform: Django
Belajar bahasa pemrograman Python untuk membangun logika pemrograman sejak dini. 

Detail Kerjasama Eksul Coding 

Menambahkan kegiatan ekstrakurikuler koding di sekolah
1x kegiatan belajar mengajar dari
Dapat mengikuti perlombaan koding di dalam maupun luar negeri 

Detail Kerjasama Kurikulum Teknologi 

Menambahkan kurikulum teknologi di sekolah 
Meteri kurikulum akan menyesuaikan dengan jenjang tingkatan (TK SD SMP & SMA)
Pembelajaran kurikulum hanya dilakukan secara Offline (Di lokasi sekolah)
Durasi waktu menyesuai dengan jam sekolah/pelajaran
Biaya kurikulum teknologi bulanan dapat dibebankan kedalam biaya SPP bulanan

Detail Kerjasama Afiliasi Sekolah

Program afiliasi menyediakan sosialisasi dan pelatihan coding di sekolah
Sekolah akan mendapatkan komisi apabila ada murid yang bergabung bimbel koding
Bimbel koding dilakukan secara online maupun offline di sekolah
Siswa dapat mengikuti berbagai kompetisi di dalam maupun luar negeri

Software yang Digunakan

Logo scratch
Logo thunkable
Logo Python & Django
html, css, dan javascript
Logo My SQL

Persyaratan

Memiliki lab komputer (Min. 20 Komputer Aktif)
Jaringan Internet yang stabil di area Sekolah

Tipe Kelas

Offline (Lokasi Sekolah)
Sertifikasi STEM.org Alhazen Academy

Semua program anak di Alhazen Academy telah terakreditasi oleh STEM.org 

Hasil Karya Murid

Project murid Alhazen Academy

Ghazan Akhyar
Kelas 2 SD

Membuat aplikasi digital learning tentang tumbuhan

Project murid Alhazen Academy 2

Muhammad Karim
Kelas 3 SD

Membuat game balap mobil

Project murid Alhazen Academy 3

Tsaqif Luqmana
Kelas 5 SD

Membuat game ping pong

Hasil Karya murid Shoffiya Edi kelas 5 SD

Shofiyya Edi
Kelas 5 SD

Membuat aplikasi Dzikir App yang bisa di Download di Play Store

Hasil Karya murid Karenita kelas 4 SD

Karenita
Kelas 4 SD

Membuat aplikasi Camping and Glamping yang bisa di Download di Play Store

Hasil Karya murid Shanika kelas 5 SD

Shanika Faida Azmi
Kelas 5 SD

Membuataplikasi Mika Daily App yang bisa di Download di Play Store

Testimoni Kazeners

  • Karenita siswa 4 SD

    Karenita

    Murid 4 SD
    Belajar di Alhazen sangat senang, seru, terus karen jadi tau kaya gimana cara bikin aplikasi, karen udah bisa bikin google translate bahasa jepang,bahasa prancis.kalian juga harus coba yah, lakukan pengalaman baru, kaya aku.
  • Faiz Mahasiswa IT Binus

    Faiz

    Mahasiswa IT Binus
    Menyenangkan, asik, Cara mengajarnya pun oke, gampang dicerna otak
  • Malfy murid SMP

    Malfy

    Junior High School
    Seru, belajarnya santai dan kakak tutornya baik
    Jelasinnya pelan² jadi gampang buat paham materinya, dan juga dapat tantangan baru belajar dunia coding..
  • Rauf Deriel murid SMP

    Rauf Deriel 

    Junior High School
    "Menurutku kelas ini sangat menyenangkan, dan materi dapat dipahami dengan mudah."

Galeri Aktivitas Alhazen di Sekolah

Kerjasama Ekstrakurikuler Mobile Apps, Alhazen x Alwafi Boarding School 
  • Aktivitas Alhazen goes to School 1
    Aktivitas Alhazen goes to School
    Aktivitas Alhazen goes to School

Daftarkan sekolah Anda!
Cerdaskan Bangsa bersama Alhazen Academy

HUBUNGI KAMI

Frequently Asked Questions 

Apa itu program "Alhazen goes to School"?

Alhazen goes to School merupakan program yang menyediakan kurikulum dan ekskul coding di sekolah, bertujuan membekali siswa dengan keahlian pemrograman untuk mengasah logika dan kreativitas secara kritis.

Apa saja yang akan diajari dalam program kerjasama?

Sekolah dapat memilih program pembelajaran yang kami sediakan, dari Scratch, Thunkable hingga pengembangan web menggunakan HTML, CSS, Javascript dan Python. Sesuai dengan kebutuhan siswa sekolah.

Siapa saja yang bisa ikut program kerjasama sekolah ini?

Kami membuka program kerjasama ekskul, kurikulum, dan afiliasi ini untuk sekolah jenjang TK SD, SMP, dan SMA/K
licenselaptop
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram